Kegiatan Pasar Murah Di Kecamatan Alang -Alang Lebar Kota Palembang

Tapispost.com Palembang,- Kegiatan Pasar Murah Dalam Rangka Pengendalian Inflasi Kota Palembang Di Jalan. Maskarebet Raya, Kecamatan Alang-alang Lebar Kota Palembang, Selasa (03/09/2024)

Saat awak media mewancarai Camat Alang-alang Lebar Sariansyah Ismail, S.STP.M.Si,. mengatakan, hari ini di gelar pasar murah dari Dinas Perdagangan Kota Palembang dan masyarakat kita ini pastinya membutuhkan seperti Telur ada Tepung, inilah yang menjadi favorit karena bisa di stok kan terutama yang kemasan-kemasan kecil dia bisa lebih awet dipakai di rumah.

“Jadi untuk yang basahnya Sayur-mayuran, buah-buahan ada juga daging ayam ini di butuhkan oleh masyarakat, untuk yang jualan ini dari Tim dari Dinas Perdagangan”, Ujarnya.

Harapan kami ini lebih sering lagi di Program kan minimal dua kali dalam sebulan jadi masyarakat ini bisa Stok barang yang mudah naik, yang Inflasi itu bisa mereka stok jadi ada kesempatan untuk mereka harga murah, dan ini ada potongan harga Rp.10.000, tutupnya.(Rina)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *